Membuat Database Dengan Access, Aplikasi database Microsoft Access yaitu belajar membuat database, daisini adalah tutorial yang paling jelasnya yang bisa anda manfaatkan sebagai tambahan pengetahuan tentang aplikasi database, belajar microsoft access, belajar membuat database.
Contoh Pembuatan TABEL di dalam Applikasi Miccrosoft Acces :
TABEL YANG AKAN DI BUAT DATABASE :
Kode MK | MATA KULIAH | DOSEN | JADWAL KULIAH | RUANG KULIAH | SKS |
23122 | Pancasila | Rina Kurniawati | Jum’at, 09:40-11:20 | 03 | 2 |
23933 | Algoritma Dan Pemrograman | Leni Fitriani | Jum’at, 13:00-14:30 | 04 | 3 |
23832 | Basis Data | Asep Deddy Supriatna | Jum’at, 14:40-17:10 | 05 | 3 |
24133 | Matematika | Dian Sa’dilah Malyawati | Sabtu, 13:00-15:30 | 06 | 3 |
23422 | Agama | M. Syauqi Mubarok | Sabtu, 15:30-17:10 | 07 | 2 |
DATA TABEL YANG SUDAH DI INPUTKAN DI MS. ACCESS :
Pertama tama disini akan menjelaskan komponen komponen dalam pembuatan tabel tersebut dalam Ms. Access.
- Creat
- Insert
- Delete
- Update
- Select
Creat
Creat/Membuat Tabel
Suatu Pembuatan File terlebih dahulu selanjutnya tentunya membuat atau creat tabel, yang nantinya akan digunakan sebagai tabel yang akan diperlukan untuk men insert data terhadap tabel
Insert
Dalam mengisi atau memasukan data pada tabel .Tabel yang akan kita isi adalah tabel untuk Jadwal Kuliah, Yang kolomnya terdiri dari :
- Kode MK
- Mata Kuliah
- Dosen
- Jadwal Kuliah
- Ruang Kuliah
- SKS
Contoh Penulisan Fungsi INSERT yang digunakan dalam mengisi/memasukan data pada tabel JADWAL KULIAH :
Delete
Delete atau Hapus yaitu di dalam pembuatan tabe disini yaitu adalah menghapus data yang sudah di inputkan dan akan dihapus kembali karena misalnya datanya sudah usang atau sudah tidak diperlukan lagi Untuk contoh gambarnya di bawah :
Dalam gambar tersebut diatas penjelasannya yaitu misalnya data yang ada di dalam kolom ke satu akan dihapus/delete.
Update
Updata adalah pembaharuan sebuah data yang dimana data sebelumnya di ganti atau diperbaharui dengan data yang lebih baru.
Untuk lebih jelasnya seperti gambar di bawah:
Penjelasannya misalkan data yang diatas adalah data yang sudah lama misalkan data tersebut adalah data tabel jadwal kuliah SEMSTER 1, dan akan diganti dengan data untuk SEMESTER 2 misalkan datanya menjadi sebagi berikut :
Nah bisa dilihat perbedaan kduanya dari data yang sebelumnya menjadi data yang terbaru maka dikatakan atau disebut DI Update.
Select
Yang dimaksud select disini adalah menyeleksi semua data yang sudah di inputkan dari semua data misal berapa jumlam mata kuliah yang terdapat pada perkuliahan di semster 1 yaitu sebanyak 5 mata kuliah yang ada :